Buku ini membahas tentang teks asli pencipta teori-teori itu, mengutip secara selektif setiap pernyataan yang paling gamblang, dan mendeskripsikan pemikiran para teoritisi kepribadian itu sendiri.
Buku ini membahas tentang proses memimpin kelompok, yang mencakup perencanaan awal dan desain kelompok, asesmen kecocokan anak-anak dengan kelompok, memimpin kelompok dan keterampilan konseling ser…